Membuat Widget Recent Post (Posting Terbaru) Di Blog

Widget artikel terbaru - Widget recent post atau artikel ternaru merupakan widget yang berfungsi sebagi pendukung blog untuk menampilkan artikel artikel baru yang dipublikasikan didalam blog. Widget ini sangat penting yaitu sebagai navigasi bagi pengunjung blog anda untuk memudahkan mereka menemukan artikel artikel baru yang anda publikasikan.

Selain hal diatas tentu saja widget ini mendukung langkah langkah atau upaya SEO yang anda terapkan untuk blog anda. Cara membuat recent post inipun cukup mudah tanpa anda mengubah kode HTML di dalam template blog, anda cukup menambahkan bebrapa kode HTML/ Javascript di tata letak di akun blogger anda. Jika anda berhasil maka widget recent ost yang baru anda buat tampilannya sama seperti recent post yang ada didalam blog ini, namun anda juga bisa membaca artikel kami yang lain yaitu tentang membuat recent post slider otomatis.

membuat widget recent post di blog

Widget Recent Post (Posting Terbaru) Di Blog
Nah berikut adalah tutorial cara membuat widget recent post atau widget posting terbaru di blogger:
  1. Masuk akun blogger anda/ tata letak/ Tambahkan HTML atau Javascript
  2. Masukkan kode dibawah ini:

<div id="hlrpsb">
<script style="text/javascript" src="http://helplogger.googlecode.com/svn/trunk/recent-posts-with-titles-only.js"></script>
<script style="text/javascript">var numposts = 7;var showpostdate = false;var showpostsummary = false;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script>
<script src="http://sharetipsdancara.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts"></script></div>
<div style="font-family: arial, sans-serif; font-size: 9px;" id="rpdr"><noscript>Oops! Make sure JavaScript is enabled in your browser.</noscript>
<style type=text/css>
#hlrpsb a {color: #0B3861; font-size: 14px;font weight:bold;font-family:verdana;} #rpdr
#rpdr, #rpdr a {color:#808080;}
.bbrecpost2 {
padding-top:6px;
padding-bottom:6px;
border-bottom: 1px #cccccc dotted; }
</style></div>

Catatan: Ganti warna merah dengan jumlah artikel baru yang akan ditampilkan.
Simpan

Unknown

Phasellus facilisis convallis metus, ut imperdiet augue auctor nec. Duis at velit id augue lobortis porta. Sed varius, enim accumsan aliquam tincidunt, tortor urna vulputate quam, eget finibus urna est in augue.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar